Skip to main content

Posts

Featured

Build a Significant Life

This is a sermon notes. Preacher: Ps. Jeffrey Rachmat, Jakarta Praise Community Church. Problem atau masalah adalah sebuah hal yang pasti. Karena itu, kita harus membangun iman kita di atas pondasi yang kuat agar tidak cepat ambruk.  Ini dikatakan dalam Matius 16:18, "Dan Akupun berkata kepadamu: Engkau adalah Petrus dan di atas batu karang ini Aku akan mendirikan jemaat-Ku dan alam maut tidak akan menguasainya." Ada tiga hal penting yang harus kita punya untuk membangun kehidupan yang signifikan. Yaitu Church (Gereja), Bertobat, dan Bertransformasi. Kata CHURCH berasal dari kata Ekklesia. Ek+Kaleo.  Ek=Keluar. Kaleo=To Call. jadi Gereja adalah sekelompok orang yang dipanggil keluar. Keluar dari apa? Keluar dari dunia, untuk dibawa masuk dalam kerajaan Allah.  Setiap hal ada hitam dan putih atau kebalikannya. Ada baik, ada jahat, ada suka, ada duka. Nah, karena kita ada di dalam terang,tentu otomatis kita ada potensi untuk masuk ke dalam kegelapan....

Latest posts

Dia, Tuhan yang Dekat

Pemilik Hidupku

Amazing Grace, How Sweet the Sound

Siapa Empunya Kehidupan?

Karena Ku Yakin dan Percaya

Menjadi Garam

Naik Kelas

Level Up

2014

Malam Natal